google.com, pub-6935017799501206, DIRECT, f08c47fec0942fa0 Tanaman Hias Berbunga Indah, Golden Pseuderanthemum : Pseuderanthemum reticulatum - PLANTER AND FORESTER

Tanaman Hias Berbunga Indah, Golden Pseuderanthemum : Pseuderanthemum reticulatum

Golden Pseuderanthemum


Nama Populer     : Golden Pseuderanthemum, Eldorado
Nama latin          : Pseuderanthemum reticulatum
Familia                : Acanthaceae
Daerah Asal        : Polynesia
Penempatan        : Halaman depan, sebagai tanaman pengisi atau pembatas
Perbanyakan       : Biji
Media tanam       : Tanah, Campuran pupuk kandang, sekam bakar


Daunnya yang cantik berukuran besar dan berwarna hijau kekuningan berhiaskan tulang daun berwarna kuning. Bunganya muncul dan tumbuh di ujung batang secara berkelompok pada tangkai bunga sepanjang 10-15 cm.  Bunganya berukuran kecil,berwarna putih dengan bagian tengah berwarna merah keungunan.  mempunyai  4 helai mahkota bunga, panjang bunga 1,2 cm dengan diameter 2,5 cm.


Tanaman ini memiliki batang kayu dan tumbuh dengan ketinggian 0.5 – 3 m.  Lebih cantik ditanam secara massal atau berkelompok langsung di tanah sebagai tanaman pembatas jalan atau sebagai pengisi taman.

1 Response to "Tanaman Hias Berbunga Indah, Golden Pseuderanthemum : Pseuderanthemum reticulatum"

Arsip Blog

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel